KETIKA MATAHARI DAN LANGIT JINGGA TEMANI SENJA INDAH DI ALAS PURWO

Maka disanalah letaknya "Rasa", diatas Akal : Logika dan fikiran.
Ia selalu memahami apa yang akal tak mampu mengerti. walau terkadang mereka berkata itu diluar logika.
ketika akal berada puncak ketidakmampuannya untuk memutuskan, maka dengan Rasa akan memberikan keputusan paling bijak.
Maka berbahagialah, karena Rasa bekerja bukan dengan hitung-hitungan, rugi atau untung seperti yang kebanyakan akal lakukan, tapi ia berpijak pada untuk memahami dan memengerti Lingkungan dan orang lain.
#pahami-lakukan dan nikmati. (Pantai Pancur, ALas Purwo,  5 sept 2014, ketika matahari dan langit jingga temani senja itu)


Comments

Popular Posts